• Matematika
  • TRIGONOMETRI Kelas 11 SMA
  • Persamaan Trigonometri
  • Rumus Jumlah dan Selisih Sudut

Video solusi : Jika diketahui x sudut lancip, dan tan x = 2, tentukan nilai perbandingan trigonometri berikut: sin 1/2x

Teks video

jika menemukan soal seperti ini maka ada beberapa langkah pengerjaan yang pertama konsepnya adalah trigonometri setengah sudut dimana ditanyakan adalah Sin setengah X maka Sin setengah X = plus minus akar 1 Min cos X per 2 lalu kita harus mencari nilai cos X terlebih dahulu pada soal sudah diketahui Tan x = 2 lalu kita buat segitiga siku-sikupermisalan sudut Alfa ada di sini, maka ini adalah Sisi depan sudut Alfa ini adalah sisi samping sudut Alfa dan ini adalah sisi miring sudut Alfa lalu kita harus ketahui konsep Tan X = depan dibagi sisi samping Karena sudah diketahui dua kita buat menjadi pecahan = 2 per 1 maka Sisi depan sudut sama dengan 2 disamping sudut sama dengan 1 lalu untuk mengetahui sisi miring kita gunakan teorema Pythagoras dimana C = akar x kuadrat ditambah a kuadrat lalu C = akar2 kuadrat + 1 kuadrat Sisi depan kuadrat + disamping kuadrat maka C = √ 5 lalu kita harus pahami cos X = sisi samping dibagi sisi miring maka cos x = 1 per akar 5 lalu masukkan dalam rumus maka = plus minus akar 1 Min cos X sudah kita ketahui 1 per akar 5 dibagi 2 lalu 1 per akar 5 bisa kita rasionalisasi 1 per akar 5 dikali akar 5 per akar 5 maka menjadi akar 5 permaka = plus minus akar 1 min akar 5 per 5 dibagi 2 lalu pembilang dan penyebut kita kalikan 5 maka menjadi akar 1 dikali 55 dikurangi akar 55 dikali 5 akar 5 per 2 * 5 10 Maka hasilnya adalah akar 5 dikurangi akar 5 per 10 sekian sampai jumpa pada soal berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!