Video solusi : Suatu industri mebel menghasilkan tidak kurang dari 20 meja dan tidak kurang dari 25 lemari setiap minggunya. Untuk membuat meja diperlukan waktu 5 jam, sedangkan untuk membuat lemari diperlukan waktu 6 jam. Dalam satu minggu tersedia total jam kerja seluruh pegawai industri mebel tersebut sebanyak 420 jam. Tentukan:
a. jumlah produksi maksimum per minggu yang dapat dilakukan,
b. banyak masing-masing meja dan lemari yang harus diproduksi per minggu agar diperoleh jumlah produksi maksimum.