• Matematika
  • GEOMETRI Kelas 8 SMP
  • BANGUN RUANG SISI DATAR
  • 9.2

Video solusi : Alas sebuah prisma berbentuk belah ketupat dengan panjang diagonal masing-masing 12 cm dan 16 cm. Jika tinggi prisma 20 cm, maka hitunglah: a. panjang sisi belah ketupat b. luas permukaan belah ketupat

Teks video

Disini kita punya soal tentang bangun ruang sisi datar kita punya disini Prisma belah ketupat yang akan meminta panjang sisi belah ketupat jadi kita lihat dulu untuk alasnya belah ketupat itu adalah ada yang seperti persegi tapi sudutnya itu nggak 90° semua disini seperti layang-layang tapi Sisinya panjangnya sama semua begini. Nah tuh panjangnya sama semua nih belah ketupat ya nama kades ini kalau kita lihat diagonalnya itu dikasih tahu 12 dengan 16 panjang diagonalnya itu bagian yang ini dengan bagian yang ini pasti panjangnya sama dan yang ini dengan yang ini pasti sama maka misalkan kita mau buat dari sini ke sini itu adalah yang pendeknya yaitu yang 12 cm. Maka kalau / 2 bagian sama besar pasti 12 / 2 yaitu 6 Maka kalau kita tarik keluar misalkan segitiga yang ini kan sama yaitu 44 nya kita misalkan yang kanan pojok kanan atas nama kain kanvas Di sini ya kan diagonalnya saling tegak lurus, maka yang ini Ini pasti 6 cm, karena tadi udah dibagi dua sama besar Begitu juga dengan yang tingginya akan kita buat yang dari sini ke sininya itu adalah yang diagonal yang panjang yaitu 16 cm kalau dibagi 2 bagian sama besar 16 / 2 itu 8 maka ini 8 cm. Kalau kalian bagi2 semua 6 / 2 itu hasilnya 38 / 264 kita tahu Tripel pythagoras itu adalah 3 banding 4 banding 5 berarti di sini Sisi miringnya 5 perbandingannya maka 5 * 2 sama 10. Jadi ini edisi miringnya 10 cm kita langsung dapat maka disini untuk soal a sudah terjawab Sisinya Tuh kan berarti bagian yang miring Ya kan ya bagian yang ininya nih kita langsung dapat nih di sini sisi-sisinya untuk belah ketupat ini ya adalah a 10 cm B diminta luas permukaan belah ketupat di sini luas permukaan untuk belah ketupat ini mungkin yang dimaksud prismanya ya ini Ada ralat nih jadi luas permukaan Prisma belah ketupat luas permukaan Prisma itu kan kalau kita lihat ada alas dengan tutup dimana Luasnya sama berarti dua langsung aja dua kali luas belah ketupat nya belah ketupat Lalu kita tambah dengan sisi-sisi tegaknya itu juga pasti ukurannya sama karena belah ketupat itu kan alasnya berarti kan maaf belah ketupat yang panjang sisinya semua sama maka tegangan itu alasnya semua panjangnya pun sama dan tingginya itu juga sama yaitu tinggi prisma Maka langsung aja Sisi tegaknya itu berarti ada 4 ya. Kalau Prisma segiempat belah ketupat kan segiempat ya, maka 4 * luas sisi tegak luas sisi tegak Sisi tegaknya adalah persegi panjangnya maka 2 dikali belah ketupat 1 * 2 / 2 jadi 12 dikali 16 per 2 ditambah 4 kali Sisi tegaknya adalah persegi panjang dengan di sini berarti persegi panjangnya seperti ini ya. Nah ini itu berarti Sisi belah ketupat nya yaitu 10 cm ini 2 tinggi prisma nya 20 cm nilai sama aja panjang kali lebar ya berarti 10 10 nah ini adalah luas sisi tegaknya kalau kita hitung disini 2 / 2 akan habis ya 1 maka langsung aja 12 * 16 itu kita hitung hasil adalah 192 ditambah ini 4 * 10 * 20 Maka hasilnya adalah 800 ya Nah kalau dijumlah hasilnya 992 satuan lebar 3 cm kuadrat karena luas sampai disini. Semoga teman-teman mengerti sampai jumpa di tahun berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing