Video solusi : Hasil kali kelarutan AgCl pada suhu tertentu =1,0x10^(-10). jika 100 mL AgNO3 0,02 M dicampurkan dengan 100 mL NaCl 0,02 M, maka .... a) Terbentuk endapan NaNO3 b) Larutan tepat jenuh AgCl c) Tidak terjadi reaksi d) Tidak terbentuk endapan e) Terbentuk endapan AgCl