• Matematika
  • ALJABAR Kelas 7 SMP
  • HIMPUNAN
  • Operasi Himpunan

Video solusi : Dalam sebuah kelas terdapat 23 orang menjagokan Brasil 18 orang menjagokan Perancis, dan 10 orang menjagokan yang lain. Jika jumlah siswa dalam kelas itu ada 44 orang, maka banyak siswa yang hanya menjagokan Brasil adalah A.7 orang B. 11 orang C. 16 orang D. 23 orang

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!