• Matematika
  • ALJABAR Kelas 10 SMA
  • Grafik, Persamaan, dan Pertidaksamaan Eksponen dan Logaritma
  • Persamaan Logaritma

Video solusi : Bentuk sederhana dari (akar(3) log 100.log 9-5 log 625)/(2 log 12-2 log 3) adalah ....

Teks video

Halo Ko Friends untuk menyelesaikan soal ini kita akan menggunakan beberapa sifat dari logaritma dan bilangan berpangkat perhatikan pada soal akar 3 log 100 akar 3 nya kita Ubah menjadi bilangan berpangkat maka akan menjadi 3 pangkat setengah log 100 dikalikan dengan log 9 nya tetap kemudian dikurangi dengan 5 log 625 625 kita Ubah menjadi 5 pangkat 4 per 2 log 12 min 2 log 3 nah disini kita pergunakan sifat yang ketiga maka akan menjadi 2 log 12 per 3 selanjutnya perhatikan 3 pangkat setengah log 100 nah disini kita akan menggunakan sifat yang pertama yaitu a pangkat n log b = 1 per n * a log b jadi setengah disini adalah n kita akan cari tahu dahulu 1% maka akan menjadi satu persatuper 2 = 1 x 2 per 1 maka nilainya adalah 2 sehingga nilainya adalah 2 * 3 log 100 kemudian dikalikan 09 tetap - 5 log 5 pangkat 45 log 5 sesuai dengan sifat yang ke-4 maka akan menjadi 4 * 5 log 5 per 2 log 12 per 13 adalah 42 * 3 log 100 menggunakan sifat yang ke-4 maka akan menjadi 3 log 100 ^ 2 dikalikan dengan log 9 dikurang 4 dikali 5 log 5 yang sesuai dengan sifat Logaritma 5 log 5 = 1 jadi 4 * 1 = 4 per 2 log 44 menjadi bilangan berpangkat maka 2 log 2 ^ 2 kemudian praktikan 3 log 100 ^ 2 kita akan kerjakan menggunakan sifat yang kedua maka akan menjadilog 100 ^ 2 * log 9 per log 3 dikurangi dengan 4 per 2 log 2 ^ 2 menggunakan sifat yang kelima maka akan menjadi 2 kemudian perhatikan log 100 ^ 2 x log 9 log 3 maka disini akan kita tulis log 100 menjadi log 10 ^ 2 dikalikan dengan pangkat 2 kemudian dikalikan dengan 3 log 9 3 log 9 ini dari mana 3 log 9 ini dari 9 log 3 menggunakan sifat yang kedua maka akan menjadi 3 log 9 kemudian dikurangi dengan 4 per 2 nah 10 pangkat 2 dikalikan dengan pangkat 2 menggunakan sifat yang ke-6 10 pangkat 2 dikalikan dengan pangkat 2 maka akan menjadi log 10 ^ 4 kemudian 3 log 9 9 yang kita Ubah menjadi bilangan berpangkatMaka akan menjadi 3 log 3 pangkat 2 dikurang dengan 4 per 2 perlu diketahui jika basis pada suatu oksida diketahui atau tidak ditulis seperti ini 1 log 10 ^ 4, maka basis naik bisa kita tulis 10 10 dari mana karena di dalam dunia logaritma basis 10 biasanya tidak perlu ditulis sehingga 10 log ^ 4 menggunakan sifat yang kalimat maka akan menjadi 4 kemudian 3 log 3 ^ 2 menggunakan sifat yang ke-5 juga menjadi 24 dikali 24 per 24 dikali 2 = 88 dikurang 4 = 44 per 2 = 2 jadi jawabannya adalah yang B sekian. Semoga dapat di pahami dan sampai jumpa di soal selanjutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing