• Matematika
  • ALJABAR Kelas 8 SMP
  • SISTEM PERSAMAAN LINEAR DUA VARIABEL (SPLDV)
  • Sistem Persamaan Linear Dua Variabel (SPLDV)

Video solusi : Jika a dan b merupakan penyelesaian dari sistem persamaan 8x-3y=49 dan 5x+4y=13. Nilai 7a-5b adalah ... A. 15 B. 20 C. 35 D. 50

Teks video

jika kalian menemukan soal seperti ini kita lihat terlebih dahulu pada soal Jika a dan b merupakan penyelesaian dari sistem persamaan 8 x min 3 Y = 49 dan 5 x + 4y = 13 nilai dari 7 a kurang 5 B adalah jadi disini kita bisa tahu kalau misalkan ada penyelesaian nanti X dan Y yang sudah kita dapatkan maka X ini merupakan A dan Y ini merupakan B jadi kita cari terlebih dahulu X dan y nya kita cari jadi ada persamaan 8 x min 3 Y = 49 kita cari menggunakan metode eliminasi dan subtitusi ini adalah persamaan keduanya yaitu 5 x + 4 y = 13 kita kalikan ruas atas dengan 4 lalu ruas bawah dengan 34 x dikalikan dengan 4 ini akan menjadi 32 X lalu di sini min 3 dikalikan 4 menjadi minus 12 y = 49 kita kalikan dengan 4 ini akan jadi 196 lalu yang bawah 5 x dikalikan dengan 3 kan jadi 15 x lalu 4 y dikali 3 kan jadi 12 y = 13 dikalikan 3 k menjadi 39 kita tambahkan agar 12 yang hilang jadi di sini 32 x ditambah 15 x ini akan jadi 47 X lalu minus 12 + 12 Y di sini karena karena dia plus-minus ini akan jadi habis kemudian = 196 ditambahkan 39 hasilnya adalah 235 jadi di sini X = 235 dibagi dengan 47 hasilnya adalah 5 kita dapatkan x nya = 5 jadi kita bisa tulis sini = 5 kita garis saja kemudian kita akan cari Y nya di bagian samping kita gunakan saja persamaan pertama persamaan pertama kita ketahui adalah 8 x min 3 Y = 49 kita sudah tahu x nya itu adalah 5 jadi kita masukkan itu sih kan x = 5 jadi 8 x 5 kurang 3 Y = 49 dan 8 x 5 adalah 40 kurang 3 Y = 49 jadi min 3 Y Kita pindah ruas 40 nya dari 40 jadi minus 40 jadi 49 dikurang 40 3 Y = 49 kurang 40 adalah 9 jadi y dapat kita dapatkan = 9 / minus 39 / minus 3 adalah minus 3 kita sudah dapatkan X dan y nya Nah kita sudah tahu kalau di sini eksitu = A dan Y = B karena eksitu = a maka kita tahu berarti hanya ini = x nilai x yang kita ketahui adalah 5 lalu banyak berarti = minus 3 kita tinggal masuk aja yang dicari adalah nilai 7 a dikurang 5 B kita tak kita substitusikan 7A nya adalah 5 kurang 5 B nya adalah minus 3. Sekarang kita hitung 7 * 5 adalah 35 lalu minus 5 x minus 3 adalah + 15 35 + 15 adalah 50 nah ini adalah jawaban untuk nilai dari 7 a dikurang 5 B jawabannya adalah deh sampai bertemu di alam berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing