• Matematika
  • KALKULUS Kelas 11 SMA
  • Turunan
  • Turunan Fungsi Aljabar

Video solusi : Tentukan turunan pertama f(x)=(3x-4)/(x+2)

Teks video

jika melihat hal seperti ini maka ingat kembali konsep turunan sehingga jika fx = 3 X dikurang 4 per x ditambah 2 maka turunan pertama FX yaitu F aksen X gunakan konsep nomor 1 kita misalkan UN = 3 X dikurang 4 maka F aksen x = x turunan dari 3 x gunakan konsep nomor 2 hingga 3 x ^ 1 kita taruh di depan dikali x pangkat 1 dikurang 1 dikurang cari turunan dari 4 gunakan konsep nomor 3 diperoleh 0 = 3 x ^ 0 = 3 * 1 hasilnya adalah 3 selanjutnya kita misal p x y = x + 2 maka F aksen x = 1 x x pangkat 1 dikurang 1 + 0 = x ^ 0 hasilnya adalah 1 maka F aksen x = 3 x x ditambah 2 dikurang 3 X dikurang 4 x 1 per x ditambah 2 dikuadratkan = 3 x ditambah 6 dikurang 3 x ditambah 4 per x + 2 dikuadratkan = 10 per x ditambah 2 dikuadratkan sampai jumpa pada pembahasan selanjutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing