• Matematika
  • ALJABAR Kelas 7 SMP
  • HIMPUNAN
  • Penggunaan Diagram Venn untuk Irisan dan Gabungan Himpunan

Video solusi : Dalam sebuah kelas tercatat 21 siswa gemar olah raga basket, 19 siswa gemar sepak bola, 8 siswa gemar basket dan sepak bola, serta 14 siswa tidak gemar olah raga. Banyak siswa dalam kelas tersebut adalah ...

Teks video

Jika kita menemukan soal cerita seperti ini kita lihat diketahuinya dalam sebuah kelas tercatat 21 siswa gemar olahraga basket di sini ditulis dulu Berarti yang gemar basket ada dua puluh satu siswa yang 19 siswa gemar sepak bola yang sepak bola itu ada 19 siswa dan 8 siswa gemar basket dan sepak bola basket dan sepak bola di sini ada 8 siswa serta 14 siswa tidak gemar olahraga 14 tidak gemar olahraga. Nah, banyaknya siswa dalam kelas tersebut adalah Nah ini bisa dilakukan dengan cara menggunakan diagram Venn na disini karena disini ada yang suka basket dan sepak bola berarti di diagram Venn ini ada sebuah irisan yaitu yang di sebelah sini yang suka basket dan sepak bola misalkan ini bagian basket yang ini bagianBola nah disini dikatakan ada 8 siswa yang gemar basket dan sepak bola berarti di sini adalah 8 karena yang suka basket dan sepak bola. Nah, cara mencari di sini kan yang Basket itu sukanya ada 21 orang yang suka basket tetapi ada 8 orang yang suka basket dan sepak bola berarti cara mencari orang yang suka basket saja di sini ada baru ada yang baru yang suka basket saja Berarti 21 dikurang 8 = 13 berarti yang suka basket saja 13 siang suka sepakbola saja juga sama caranya = 19 dikurang 8 karena yang 8 tadi kan suka dua-duanya. Nah ini = 11 berarti yang suka sepak bola saja 11 nah di luar dari diagram iniDiagram Venn ini ada 14 siswa yang tidak gemar olahraga berarti diluar sini ada 14 siswa Nah sekarang ditanya banyaknya siswa dalam kelas tersebut adalah tinggal di jumlah aja ini semuanya banyaknya siswa = 13 + 8 + 11 + 14 = 46 siswa jawabannya adalah a. Sampai jumpa di soal berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing