• Matematika
  • ALJABAR Kelas 9 SMP
  • PERSAMAAN KUADRAT
  • Pemecahan Masalah yang Berkaitan dengan Persamaan Kuadrat

Video solusi : Suatu perusahaan pakaian mendapat pesanan sebanyak 810 potong pakaian, sedangkan perusahaan lain mendapat pesanan 900 potong pakaian dalam waktu yang sama. Perusahaan pertama menyelesaikan pesanan 3 hari sebelum batas waktu dan perusahaan kedua 6 hari sebelum batas waktu. Tentukan berapa banyak potong pakaian per hari yang dibuat oleh perusahaan pertama, jika per hari perusahaan kedua membuat 4 pakaian lebih banyak daripada perusahaan pertama.

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!