Ikon print pada soal kali ini kita diminta untuk mencari kelajuan rata-rata dan kecepatan rata-rata untuk menjawab soal ini kita perlu tahu terlebih dahulu. Apa itu kelajuan rata-rata dan kecepatan rata-rata yang pertama kelajuan rata-rata kelajuan rata-rata itu adalah besarnya jarak dibagi dengan waktu yang diperlukan untuk menempuh jarak tersebut jarak itu adalah panjang lintasan yang ditempuh oleh orang dalam soal ini pada soal dikatakan bahwa orang ini berjalan sejauh 30 M ke arah barat dalam waktu 70 sekon kemudian berjalan sejauh 20 m ke Timur Dalam waktu 30 sekon berarti jarak atau panjang lintasan yang ditempuh oleh orang ini adalah 30 + 20 m kemudian waktu tempuhnya adalah 70 + 30akan kita dapatkan 50 dibagi 100 sama dengan 0,5 meter per sekon ini adalah kelajuan rata-ratanya selanjutnya kecepatan rata-rata kecepatan rata-rata adalah besarnya perpindahan dibagi dengan waktu untuk melakukan perpindahan tersebut perpindahan sendiri adalah perubahan posisi oleh suatu benda atau dalam kasus ini dalam soal ini itu perubahan posisi dari orang yang berjalan Jadi dalam Perpindahan yang kita perhatikan hanyalah posisi akhir dan posisi awal atau bisa kita katakan bahwa perpindahan itu adalah seberapa jauh posisi akhir dari orang ini terhadap posisi awalnya pada soal dikatakan bahwa orang ini berjalan sejauh 30 M ke arah barat dan kita anggap Barat itu ke arah kiri jadi ia bergerak ke arahSejauh 30 M kita anggap ini titik P adalah posisi awalnya kemudian ia bergerak 20 m ke arah timur jadi dari posisi Diam nya ya bergerak 20 m ke arah timur yaitu ke kanan ini adalah 20 m. Nah berarti besar perpindahan nya itu adalah dari sini ke sini. Nah ini sejauh 10 m karena 30 dikurangi 20 menjadi besar perpindahan itu adalah 10 meter dari sini kita bisa tahu Besar kecepatan rata-ratanya 1 kecepatan rata-rata itu adalah perpindahan dibagi waktu perpindahannya adalah 10 meter berarti kecepatan rata-rata = 10 dibagi waktu tempuh waktu tempuhnya adalah 70 + 30 sekon dari sini kita dapatkan 10 per 100 atauKoma 1 meter per sekon kemudian arahnya arahnya adalah ke barat Kenapa karena Coba kita lihat misalkan ini adalah titik p titik awalnya Nacita dan perpindahannya 10 meter 10 meter ke arah kiri berarti dia posisi akhirnya di sini sejauh 10 m ke barat dari titik p. Jadi ya perpindahannya itu ke arah barat jadi pilihan jawaban yang paling tepat itu adalah pilihan yang a sampai ketemu di Pertanyaan selanjutnya