• Matematika
  • STATISTIKA Kelas 12 SMA
  • Statistika Wajib
  • Kuartil

Video solusi : Kuartil bawah pada table berikut ini adalah... Upah harian (Rp) Banyak karyawan 50-54 3 55-59 5 60-64 10 65-69 16 70-74 75-79 8 80-84 4

Teks video

Jika melihat soal seperti ini maka untuk menyelesaikannya kita perlu tahu rumus untuk mencari kuartil bawah dari data berkelompok Q1 atau kuartil bawah sama dengan tepi bawah dari bawah ditambah interval di kali seperempat dari n yaitu jumlah frekuensi dikurang frekuensi kumulatif yaitu jumlah frekuensi dari kelas kelas sebelum kelas kuartil bawah berfrekuensi dari kelas kuartil bawah tersebut oleh karena itu dari sini kita perlu mencari frekuensi kumulatif nya terlebih dahulu frekuensi kumulatif dari kelas pertama adalah nol kelas kedua adalah 3 kemudian 8 lalu 18 kemudian 3448 lalu 56 sehingga dari sini Kita akan punya pin-nya = 50 + 60 dari sini seperempat x 60 = 15. Oleh karena itu kelas kuartil bawah adalah kelas yang mengandung data ke-15 atau kelas yang iniDari sini Kita akan punya tapi bawahnya sama dengan batas bawah dikurang 0,5 = 59,5 kemudian interval adalah batas atas dikurang batas bawah 1 = 5 sehingga kita bisa langsung masukkan ke rumus kita punya Q1 = 59,5 + 5 dikali 15 dikurang 8 per 10 = 59,5 + 5 * 7 per 10 = 59,5 + 3,5 = 63,0. Oleh karena itu kuartil bawahnya adalah 63,0 atau pilihan D sampai jumpa di pertanyaan berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing