• Matematika
  • ALJABAR Kelas 11 SMA
  • Barisan
  • Deret Geometri Tak Hingga

Video solusi : Pada awal pengamatan terdapat 8 bakteri jenis tertentu. Tiap 24 jam masing-masing bakteri membelah diri menjadi dua. Jika seperempat dari seluruh bakteri tersebut dimatikan setiap 96 jam, tentukan sisa bakteri setelah 192 jam.

Teks video

untuk mengerjakan soal ini maka kita lihat kemah nya terlebih dahulu ya jadi mula-mula dia ada 8 bakteri kemudian tiap 24 jam masing-masing membelah menjadi dua jadi kalau sudah 24 jam 8 ini menjadi * 2 jadi 16 kemudian 24 jam berikutnya dia dikali 2 lagi jadi 32 Nah kita punya pelipat gandaan dengan rasio 2 nah konsep yang perlu kita ingat kalau kita punya pelipatgandaan itu rumusnya adalah n = 0 * r ^ n dengan n n besar itu adalah Jumlah digit setelah waktu tertentu dan no itu jumlah di awal dan R itu rasio pelipatgandaan nya dan n itu berapa kali lipat ganda Nah ini bisa kita cari dengan menghitung p / p besar p kecil itu adalah durasi waktunya dan t besar itu adalah periode pengganda Nah disini Periode penggandaannya adalah 24 jam karena setiap 24 jam dia naik jadi dua kali lipatnya sehingga pertama-tama kita cari dulu pada waktu 90 Ya sudah jadi berapa sehingga kita cari dulu jadi n = 96 / 24 yaitu 4 dengan demikian pada saat 96 jam itu bakteri nya menjadi 8 * 2 ^ 4 yaitu 128. Kemudian dari 128 ini tempatnya itu dimatikan sehingga kita cari kita nya Setelah dimatikan seperempat maka Sisanya adalah 3 per 4 nya karena 12.45 itu 34 ya dari 3 per 4 x + 28 jadinya pita 96. Nah ini 96 itu menjadi dasar yang baru jadi pada saat t 96 jam ini 96. Nah kita mau mencari sisa di 192 jam berarti kita cari lagi lah tapi gamenya itu dari yang 96 bukan dari 0 karena kita mulai dari 96 jam sehingga airnya itu menjadi 192 kurang 96 / 24 yaitu 4 dengan demikian pada saat t = 192 jam bakterinya itu menjahit 96 * 2 ^ 4 karena kita yaitu pada 9666 kita dapatkan menjadi 1536 bakteri sampai jumpa di pertanyaan berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing