• Matematika
  • STATISTIKA Kelas 12 SMA
  • Statistika Inferensia
  • Hipotesis dan Pengambilan Kesimpulan

Video solusi : Berikut adalah data hasil tes formatif mata pelajaran Matematika dengan pokok bahasan Fungsi dari 2 kelas di SMA Budi Luhur: Hasil Tes Formatif Mata Pelajaran Matematika Dengan Pokok Bahasan Fungsi Kelas A di SMA Budi Luhur 63,9 64,7 54,8 62,6 66,3 63,2 68,3 55,2 65,7 49,3 65,0 62,5 68,0 65,6 60,5 68,5 60,7 67,7 71,3 73,6 53,1 59,6 63,1 62,1 79,7 61,6 64,3 66,8 64,0 65,5 65,6 60,5 68,5 62,6 66,3 63,2 53,1 59,6 63,1 62,1 Hasil Tes Formatif Mata Pelajaran Fungsi Dengan Pokok Bahasan Fungsi Kelas B di SMA Budi Luhur 71,7 80,3 62,4 65,0 66,4 76,5 70,4 74,1 73,0 67,8 70,6 66,4 65,3 70,7 74,0 74,3 74,0 75,2 75,0 76,2 71,7 73,5 64,5 69,4 65,4 73,0 66,9 75,9 72,8 76,0 70,6 66,4 65,3 70,7 65,0 66,4 76,5 71,7 73,5 64,5 Apakah hasil belajar kelas A dan kelas B tersebut homogen jika a=0,05 ?

Teks video

Haiko Friends pada soal kali ini berikut adalah data hasil tes formatif mata pelajaran matematika dengan pokok bahasan fungsi dari 2 kelas di SMA Budi Luhur kelas A dan kelas B sajikan dalam kita punya data nilai berikut pertanyaannya adalah Apakah hasil belajar kelas A dan kelas B tersebut homogen jika diketahui Alfa nya = 0,05 maka dari itu untuk mengetahui apakah homogen atau tidak Kita akan menggunakan yang namanya uji homogenitas untuk mengerjakan uji homogenitas Kakak akan Jelaskan langkah-langkahnya seperti ini terlebih dahulu langkah pertama adalah menentukan yang namanya hipotesis hipotesis ada hipotesis nol atau h0 itu kalau kali ini yaitu ada kakak punya disini yaitu adalah variansi 1 itu akan sama dengan variansi dua atau kita punya populasinya dari kita punya yaitu adalah ketua kelas itu berasal dari variansi yang sama itu kita untuk H1 itu atau kita punya yang hal ini berarti adalah kebalikannya tidak sama dengan berarti populasi tidak berasal dari kitab yaitu adalah populasi maaf variansi yang sama kalau diketahui Alfa nya = 0,05 ya seperti itu, maka dari itu lalu kita tentukan yaitu a da n dan juga kah untuk n itu adalah banyaknya kita punya populasi untuk tiap kelas atau banyaknya data untuk tiap kelas tidak tiap kelas itu ada 40 siswa TNI ada 40 lalu kah itu banyaknya kelas ini ya atau banyaknya kita punya tipe kelas Itu ada 2 seperti itu ya. Selanjutnya kita punya kita akan menggunakan statistik uji bartlett kali ini kita punya statistik uji bartlett itu rumusnya adalah disini kita punya adalah B = kita punya disini yaitu adalah X1 kuadrat pangkat 1 kurangi 1 dikalikan S2 kuadrat n 2 dikurangi 1 sampai kita punya yaitu adalah x kuadrat k n k min 1 tapi karena hanya ada 2 gunakan tidak punya seperti ini ya hanya kita punya yaitu 2 saja ya tapi sebenarnya kalau kita punya Yaitu anda sampaikan ini kita peringati adalah S kuadrat ya dipangkatkan n k dikurangi 1 lalu ini kita punya yaitu pangkatkan dengan 1 per n dikurangi Kita bagi dengan yaitu adalah s p kuadrat nanti kakak. Jelaskan cara mencari X1 kuadrat dan juga S2 kuadrat dan seterusnya baik Bagaimana kita punya untuk mencari yang pertamanya yaitu adalah untuk yang S1 kuadrat kita punya R1 kuadrat dianggap untuk yang kelas A ya kita punya untuk yang kita punya kelas A itu kalau kita ubah datanya menjadi bentuknya vertikal atau berdiri seperti ini ini kita punya adalah datanya itu yang kelas Ayah itu kan yang pertama kita punya ada 63,9 lalu kita dari X kuadrat eh nanti Lalu ada 64,7 Lalu ada 54,8 dan seterusnya Kakak Tuliskan sampai terakhir adalah 62,1 seperti itu jadi kita punya yaitu cari yaitu nilai x yang sesuai dengan tabel dan juga x kuadrat nya contohnya 60,9 kuadrat itu hasilnya akan sama dengan 83,21 kali 64,7 kuadrat itu hasilnya 4186,09 sampai 62,1 dikuadratkan kita punya ada 3856,41 lalu kita jumlahkan disini untuk yang yaitu x-nya atau Sigma x 1 jumlahkan dengan Sigma x kuadrat didapatkan ini kita punya semuanya kita tawarkan ya ke-40 itu datanya Tapi kakak di sini yaitu 2 data pertama sama data terakhir tapi sebenarnya kita hitung yaitu ke-40 datanya cukup kalau kita Tuliskan semua dengan menggunakan kalkulator mendapatkan nilai untuk Sigma x nya adalah 2541,8 dan Sigma x kuadrat y = 162733,24 lalu untuk mencari nilai X1 kuadrat rumus yaitu adalah disini = n ya dikalikan dengan kita punya Sigma X kuadrat dikurangi dengan kita punya yaitu adalah Sigma X yang dikuadratkan kita bagi dengan n kita kalikan n dikurangi 1 n yang 40 Sigma x kuadrat nya untuk yang kelas A untuk PNS 1 berarti adalah 2500 Maaf 162000 ya kita punya 733,24 dikurangi dengan Sigma x kuadrat x 2541,8 kuadrat kan kita bagi dengan yaitu adalah 40 dikalikan 40 kurangi 1 hasilnya itu akan sama dengan 31,14 kita punya 3 ya untuk yang satu dengan cara yang sama kakak temukan yaitu adalah pembukaan Tuliskan S2 kuadrat ya caranya juga sama kita kita gunakan yang kelas B lalu cari Sigma X lalu juga Sigma x kuadrat nya dengan cara yang sama juga ya ditemukan S2 kuadrat wilayah seperti berikut ditemukan S2 kodratnya = 19,469 caranya proses ya kita jumlahkan semua do nilainya kalau kita punya cari untuk kuadrat tiap nilainya kalau kita jumlahkan juga kekuatan untuk tiap nilainya dan juga rumusnya sama seperti mencari X1 kuadrat tinggal masukkan nilainya saja temukan S1 kodratnya = 31,143 dan F2 kuadratnya = 19,469 selanjutnya kita akan hitung s p kuadrat ya di sini untuk mencari s p kuadrat rumusnya adalah kita punya Sigma I = 1 sampai ka untuk n k dikurangi 1 dikalikan Sin kuadrat tidak punya berarti adalah di sini berarti adalah N 1 kurangi 1 X 1 kuadrat + n 2 dikurangi 1 dikalikan x 2 kuadrat per besar ini baru jumlahkan total lainnya pasti kita punya N 1 + N2 kita kurangi dengan tanya-tanya itu ada 2 berarti kita punya disini yaitu adalah R1 ukuran 1 * 40 * 1 * 39 * 1 kuadrat 31,143 + juga Sama ya 39 kita kalikan dengan yaitu adalah 19,469 dibagi dengan N 1 sampai 2 / 40 + 40 ya 80 kurangi 2 kita punya 78 hasilnya akan sama dengan kita punya 10,63 tempat ini untuk SP kuadratnya kalau sudah sekarang kita hitung banyak tinggal kita masukkan yaitu nilainya di sini berarti 1 kuadrat itu berarti kan kita punya 31,143 ya ini kita punya dipangkatkan N 1 kurangi 1 berarti ini akan sama dengan pangkat 39 dikalikan x 2 kuadrat nya yaitu 19,469 dikalikan 39 dipangkatkan 39 kitab angkatkan lagi di sini yaitu 1 per n besar batikan totalnya 80 ya dikurangi dengan 2 kita punya berarti 80 dikurangi dengan 2 tadi adalah 78 kita biasanya dibagi dengan yaitu adalah Kakak punya disini SP kuadratnya 10,634 hasilnya akan sama dengan yaitu adalah 2,316 b nya 2,316 lalu bagaimana tidak punya sekarang daerah kritis kita punya B2 karena hanya 2 untuk tadi kita punya Alfa 0,05 untuk kita punya yaitu adalah nilai kita punya pin-nya adalah 40 dan juga kita punya 40 ya N1 N2 nya ini kita punya Carilah gunakan yaitu tabel tidak punya disini kita punya tabel berat nya seperti ini ya kita punya yaitu n kita 40 Harusnya kita punya teh Harusnya kita punya kayak sama aja kita dua kita cari saja yang 40 kakinya 2 kalau kita perlu ntar lagi ya yang 40 dan kakaknya 2 itu adalah ini kita punya kan Ya ini kita punya tanya saat Kanya ini 2 3 4 dan seterusnya nanti kita punya NY 40 dan hanya dua berarti 0,95 13/20 Alfa = 0,05 kita punya kan tadi 0,95 13/20 punya Berarti tadi adalah kita punya kan 0,953 itu kita kalikan dengan 140 M2 juga Sama ya 42 kitabnya juga sama 0,95 138 39 52 tapi di sini kita bahas dibagi lagi dengan total n ya nanti N 1 + N2 80 kita bagi dengan 80 hasilnya akan sama dengan kita punya 0,4 75 65 ya seperti itu di mana kita punya berarti daerah kritis maka singkat Deka itu adalah saat gimana kita punya kita punya fb-nya itu atau b. Hitung ya harus kurang dari 0,4 75 65 tapi kita punya b nya = 2,316 Dimana itu lebih dari 0,475 jam 5 ya berarti bukan elemen atau bukan di daerah kritis, maka dari itu kesimpulan ya atau keputusan ya karena bukan daerah kita punya kritis ya belinya itu adalah kita punya h0 nya di terima ya terima kalau masuk daerah kritis h0. Ditolak kita terima satu ini karena keputusannya adalah h0 diterima maka harus ditolak di mana h0 diterima berarti kesimpulan ya ya kesimpulannya itu adalah kita punya Tia diketahui variansi atau Kita uji homogenitas variansi dari kita punya dua populasi kita punya tersebut sama atau kalau pada seorang akan Apakah homogen jawabannya adalah Iya karena sama kita sebut sebagai homogen seperti konferensi ya cara mencari langkahnya maka dari itu udah ketemu jawabannya jangan pernah menyerah untuk belajar dan tetap semangat belajar.

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!