• Matematika
  • PROBABILITAS Kelas 12 SMA
  • Peluang Wajib
  • Peluang Bersyarat

Video solusi : Pada permainan bridge, 4 pemain masing-masing memegang 13 kartu dari 52 kartu yang ada. Tentukan peluang seorang pemain tertentu kartunya terdiri dari 7 diamond, 2 club, 3 heart dan 1 spade.

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!