• Fisika
  • Gelombang Mekanik Kelas 11 SMA
  • Gelombang Berjalan dan Gelombang Stasioner
  • Persamaan Gelombang Berjalan

Video solusi : Suatu gelombang merambat dengan persamaan y=4 sin pi(3t-0,2x) . Jika y dan x dalam m dan t dalam s , besar frekuensi dan panjang gelombang masing-masing adalah....a) 0,6 Hz dan 0,1 m b) 1,5 Hz dan 10 m c) 2 Hz dan 0,4 m d) 3 Hz dan 20 m e) 3 Hz dan 30 m

Teks video

Haikal Friends jika menemukan soal seperti ini yang ditanyakan frekuensi dan panjang gelombang dari sebuah persamaan gelombang yang telah diberikan apakah yang pertama kita lakukan adalah mencari parameter diketahui dari persamaan gelombang tersebut kita ketahui bahwa persamaan gelombangnya adalah y = a sin Omega t minta X sehingga pada soal diketahui Y = 4 Sin 3 t Min 0,2 X kita dapat memperoleh nilai a adalah 4 meter Omega adalah 3 phi Radian per sekon nilai k adalah 0,2 m pangkat min 1 dan nilai F dan lamda adalah yang nilai yang dicari kita dapat mencari nilai x dan y dari persamaan Omega dan dimana Omega = 2 PF maka diperoleh nilai F adalah 3 per 2 phi sehingga F adalah 3 phi per 2 atau 1,5nilai lamda yang diperoleh dari persamaan x = 2 phi per lamda maka lamda = 2 phi per k sehingga nilai lamda adalah 2 phi per 10 m, maka kita peroleh jawabannya adalah B dengan nilai frekuensi 1,5 hz dan panjang gelombang 10 m sampai jumpa di tahun berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing