• Fisika
  • Termodinamika Kelas 11 SMA
  • Hukum Termodinamika
  • Hukum I Termodinamika

Video solusi : Perhatikan data berikut. (1) Tekanan gas tetap (2) Volume gas bertambah (3) Suhunya bertambah (4) Hasil bagi volume dan suhu mutlaknya tetap Pernyataan yang benar jika suatu gas ideal dalam sebuah bejana berpengisap mengalami proses isobarik ditunjukkan oleh nomor.... a. (4) b. (1) dan (3) c. (2) dan (4) d. (1), (2), dan (3) e. (1), (2), (3), dan (4)

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!