• Matematika
  • GEOMETRI Kelas 8 SMP
  • TEOREMA PYTHAGORAS
  • Penggunaan Teorema Pythagoras dalam Menentukan Jarak Dua Titik

Video solusi : Sebuah kapal berlayar dari pelabuhan A ke arah selatan menuju pelabuhan B sejauh 200 km. Kemudian, kapal itu melanjutkan perjalanan ke arah timur menuju pelabuhan C sejauh 180 km. Dari pelabuhan C dilanjutkan ke arah utara menuju pelabuhan D sejauh 440 km. Hitunglah jarak dari pelabuhan A ke pelabuhan D!

Teks video

Disini diberitahu bahwa sebuah kapal berlayar dari pelabuhan a ke arah selatan menuju pelabuhan B sejauh 200 KM Anggaplah disini Pelabuhan a batik kalau dia menuju B di selatan. Jadi kita harus tahu dulu arah mata angin ini Utara ini Selatan ini Timur ini barat jadi karena dia ke selatan Bakti ke arah bawah ini ke pelabuhan B ini jauh adalah 200 KM lalu kemudian kapal itu melanjutkan perjalanan ke arah Timur menuju pelabuhan C sejauh 180 KM Timur berarti di sebelah kanan ini ke pelabuhan ini jaraknya adalah 180 KM lalu dari pelabuhan C dilanjutkan ke arah utara menuju pelabuhan B sejauh 440 KM berarti melewati a misalnya di sini ini deh ini 440 KM lalu yang ditanya adalah jarak dari pelabuhan a ke pelabuhan B Bakti dari a ke D ini yang kita cari kita lihat kalau kita tutup seperti ini jadi membentuk segitiga siku-siku ini 440 ini 200 berarti kita akan dapatkan di sininya batik 440 dikurang dengan 200 hasilnya 240 KM sementara ini 180 KM kita dapatkan segitiga seperti ini lalu karena kita punya bentuk segitiga dan ad adalah Sisi miringnya batik kita bisa pakai bentuk Pythagoras kalau kita punya segitiga siku-siku kita sebut Sisi tegaknya itu a sama B lalu Sisi miringnya adalah C maka kita bisa cari C caranya adalah akar dari a kuadrat ditambah dengan b kuadrat berarti karena ini Sisi miringnya adalah si Ade batik kita bisa dapatkan ad dengan cara akar dari sisi tegak yaitu 180 sama 240 berarti 180 kuadrat + dengan 240 kuadrat kita akan hitung 180 kuadrat itu adalah 32400 sementara 240 kuadrat Bati 240 * 240 jadinya 57600 lalu kita jumlahkan dulu mereka ini kalau 32400 kalau kita + dengan 57600 hasilnya adalah rp90.090 bisa kita akar jadinya adalah = 300 satuannya KM batik. jarak dari a ke d adalah 300 KM Ini hasilnya sampai jumpa di pertanyaan berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!