• Matematika
  • ALJABAR Kelas 11 SMA
  • Matriks
  • Operasi Pada Matriks

Video solusi : Jika (x 3x 2y y)(2 3)=(44 21),nilai xy =

Teks video

apabila bertemu dengan soal seperti ini Hal pertama yang mesti kita ketahui adalah rumus perkalian matriks nya jadi kalau misalnya ada matriks seperti ini Apabila ingin dikalikan kita akan mengalihkan barisnya dengan kolomnya ngabaris itu adalah yang memanjang ke kiri kanan ini dan kolom ada yang menjulur ke bawah Nah jadi kalau misalnya dikalikan akan menjadi seperti ini a dikali e ditambah B dikali F dan C dikali ditambah dengan Dedi kali F seperti ini yang ditanya garis soalnya adalah nilai x y Nah untuk mendapatkan nilai x ini kita harus mengerjakan persamaan matriks ini tersebut terlebih dahulu Nah jadi kalau misalnya kita kerjakan pakai rumus yang ini dengan mengalikan baris dengan kolom nya akan menjadi seperti ini X dikali 2 dengan 3 X dikali 3 bawahnya menjadi 2 y dikali 2 + dengan y dikali 3 = 4421 lalu kita Sederhanakan menjadi 2 x ditambah 9 x yang bawahnya 4 y ditambah 3 y = 4421 lalu kita Sederhanakan lagi menjadi 11 x 7 y 4421 melalui ini kita bisa pisahkan ya untuk yang pertama adalah 11 X = 44 yang di atas ya X = 44 dibagi 11 yaitu 4 dan untuk yang 1 G menjadi 7 y = 21 y = 21 dibagi 7 yaitu 3 pertanyaannya adalah x y sehingga X di X dengan y yaitu 4 dikali dengan tiga yang sama dengan adalah 12 jadi jawabannya adalah 12 tentunya adalah yang Delta sampai bertemu lagi di soal selanjutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!