• Matematika
  • ALJABAR Kelas 8 SMP
  • RELASI DAN FUNGSI
  • Fungsi (Pemetaan)

Video solusi : Jika A = {x |-2 <x < 6,x € B} dan B = {x | x bilangan prima < 11} . Tentukan: banyaknya pemetaan dari A ke B

Teks video

untuk mencari atau menentukan banyak pemetaan dari a ke b pada soal ini kita akan menggunakan rumus banyak anggota dari himpunan bilangan kan banyak anggota dari himpunan a atau n di sini Ende dipangkatkan enak karena kita mencari banyak pemetaan dari a ke b pertama kita menentukan dulu anggota dari himpunan a. Karena di sini di soal ditulis sama dengan kurung kurawal x garis tegak minus 2 lebih kecil daripada x x lebih kecil daripada 6 koma X anggota dari himpunan bilangan bulat maka anggota dari himpunan a adalah minus 1 0 1 2 3 4 5. Jika banyak anggota dari himpunan a ini ada 7 kalo kita mencari himpunan b. Karena di sini ditulis himpunan b sama dengan kurung kurawal x garis tegak x bilangan prima tutup kurung kurawal maka anggota dari himpunan P adalah 2 3 5 7 singa anggota dari himpunan P atau n b = 4 sehingga kita bisa menentukan banyak pemetaan banyak pemetaan dari a ke b tahan dari a ke b dengan rumus dengan sehingga menjadi 4 ^ 7 = 16384 single banyak pemetaan dari a ke b ada sebanyak 16384 sampai ketemu pada soal berikut

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing