• Matematika
  • BILANGAN Kelas 9 SMP
  • BILANGAN BERPANGKAT DAN BENTUK AKAR
  • Bilangan Berpangkat Bilangan Bulat

Video solusi : Jumlah semua angka pada bilangan 2^2004 . 5^2003 adalah ....

Teks video

disini kita akan mencari jumlah semua angka pada bilangan 2 ^ 2004 dikali dengan 5 ^ 2003 kita lihat dulu kalau kita punya a pangkat n dikali dengan b pangkat n jadi pangkatnya sama nih kalau pangkat yang sama biarpun basisnya atau bilangan bawahnya itu yang dasarnya beda kita boleh jadi a * b ^ n tapi pakai tetap ada lalu kemudian kalau kita punya a pangkat N dikali dengan a pangkat m itu sama saja dengan a pangkat n ditambah dengan m. Jadi kita boleh tulis bilangan pangkat nya ditambah lalu kita bisa jadi bentuk kali itu boleh kita kan Lihat di sini ini kan paketnya beda 2004 sampai 2003 kita bisa makan yang 2 ^ 2004 kita boleh tulis 1 + 2003 biar sama-sama 2003 jadi kita ikutin yang kecil 5 ^ 2032 ^ 1 + 2300 bentuk n + m boleh kita pecah jadi n sama M dikali jadi 2 ^ 1 kita X dengan 2 pangkat 2 b x dengan 5 ^ 2003 ini paketnya udah sampai nih berarti kita boleh tulis jadinya 2 * 5 ^ 2003 batik kita punya 2 dikali dengan 2 * 5 / 10 ^ 2003 kita diminta untuk menjumlahkan semua angka pada bilangan nya yang namanya 10 ^ itu artinya ya 1000 semua di belakang hanya ada satu di depan terus kita kali 2 begitu kita kali itu yang kita kali 2 itu cuman angka satunya nolnya yang enggak ikut kalau kita bilang jumlah angkanya kalau 2 dikali 10 pangkat 2032 ditambah dengan 0 + 0 ini sebanyak 2003 kali Mati jumlah angkanya adalah 2 sampai jumpa di pertanyaan berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!