• Matematika
  • ALJABAR Kelas 8 SMP
  • RELASI DAN FUNGSI
  • Penerapan Relasi dan Fungsi

Video solusi : Ridwan, Anna, Firman, dan Yulia akan bermain bulu tangkis bersama. Mereka berempat tidak dapat bermain pada hari Minggu sehingga mereka mencari hari yang Jain: Ridwan dapat bermain pada hari Senin; Kamis, dan Jumat; Anna tidak dapat bermain pada hari Senin, Selasa, dan Jumat, Firman dapat bermain bulu tangkis pada hari Selasa, Rabu, dan Kamis, sedangkan Yulia harus mengikuti les pada hari Selasa dan Sabtu a.Buatlah relasi jadwal bermain mereka dalam bentuk diagram panah. b. Kapan mereka berempat bermain bersama?

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!