• Matematika
  • TRIGONOMETRI Kelas 10 SMA
  • Trigonometri
  • Perbandingan Trigonometri pada Segitiga Siku-Siku

Video solusi : Seorang pengintai pada suatu balon yang tingginya h (dari permukaan datar) melihat parit pertahanan P dengan sudut a terhadap garis mendatar dan melihat senapan S dengan sudut b terhadap garis mendatar. Tentukan jarak senapan mesin S dengan parit pertahanan P (nyatakan dalam h dan perbandingan trigonometri untuk sudut a dan b ).

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!