• Matematika
  • GEOMETRI Kelas 11 SMA
  • Transformasi
  • Refleksi (Pencerminan) terhadap sumbu y

Video solusi : Kurva 3y-6x-8=0 diceminkan terhadap sumbu y. Persamaan bayangan kurva adalah ...

Teks video

disini ada pertanyaan tentang transformasi geometri untuk mencari persamaan bayangan jika kita misalkan untuk koordinat awal x y kemudian dicerminkan dengan sumbu y dicerminkan terhadap sumbu y sumbu tegak batiknya negatif jadi min x maka kita definisikan untuk koordinat barunya X aksen dan b aksen sehingga min x nya = X aksen maka x nya = min 3 y = y aksen sehingga kurva y min 6 x min 8 sama dengan nol akan ditransformasikan menjadi kita masukkan y = min 6 x x nya min x aksen Min 8 sama dengan nol maka persamaan bayangan kurva nya menjadi 3 Y aksen X aksen Min 8 sama dengan nol kita kembalikan dengan notasi yang standar y dan X maka y aksen itu adalah Y nya aksen adalah maka persamaan bayangan kurva nya adalah 3 Y + 6 x minus 8 pilihan kita adalah B demikian pembahasan kita kali ini sampai jumpa di pertanyaan berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!