• Matematika
  • STATISTIKA Kelas 12 SMA
  • Statistika Inferensia
  • Distribusi Normal

Video solusi : Diketahui grafik distribusi peluang variabel acak X berikut. Fungsi distribusi kumulatif variabel acak X adalah... a. F(X)=0, untuk x<0 1/8, untuk 0<=x<1 5/8, untuk 1<= x<2 1/2, untuk 2<= x<3 1, untuk x >= 3. b. F(x)=0, untuk x<0 1/8, untuk 0 <= x<1 3/8, untuk 1 <= x<2 1/2, untuk 2 <= x<3 1, untuk x >= 3 . c. F(x)=0, untuk x<0 1/8, untuk 0 <= x<1 3/8, untuk 1 <= x<2 5/8, untuk 2 <= x<3 1, untuk x >= 3. d. F(x)=0, untuk x<0 1/4, untuk 0 <= x<1 5/8, untuk 1 <= x<2 3/4, untuk 2 <= x<3 1, untuk x >= 3. e. F(x)=0, untuk x<0 3/8, untuk 0 <= x<1 5/8, untuk 1 <= x<2 3/4, untuk 2 <= x<3 1, untuk x^3 3.

Teks video

Jika kita melihat hal seperti ini maka diagram batang di samping dapat kita terjemahkan dengan menggunakan tabel berikut. Gimana teks disini akan kita tulis pada tabel sebagai harga X dan X disini akan kita tulis pada tabel sebagai PX = x = f x ketika x = 0 maka peluangnya atau FX = 1 per 8 sehingga distribusi kumulatifnya = 1 per 8 kemudian ketika x = 1 peluang Nya = 1/4 sehingga distribusi kumulatifnya = 1 per 8 + 1 per 4 = 3 per 8 kemudian ketika x = 2 maka peluangnya = 1 per 8 sehingga distribusi kumulatifnya = 3 per 8 + 1 per 8 = setengah kemudian ketika x = 3 maka keduanya sama dengan setengah sehingga distribusi kumulatifnya sama Setengah-setengah = 1 jika kita amati opsi yang dapat kita pilih disini adalah opsi a b. Karena harga eksis ini akan menjadi pembatas atau interval sehingga jika kita cek di sini ketika x kurang dari 0 Maka hasilnya F besar x = 0 kemudian ketika X lebih dari sama dengan nol kurang dari 1 Maka hasilnya di sini adalah = 1 per 8 kemudian ketika X lebih dari sama dengan 1 kurang dari 2 Maka hasilnya di sini adalah 3 per 8 kemudian ketika X lebih dari sama dengan 2 kurang dari 3 disini hasilnya adalah setengah dan yang terakhir ketika X lebih dari sama dengan 3 maka di sini hasilnya adalah = 1 sekian cara untuk menyelesaikan soal ini sampai jumpa di pertanyaan berikut

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!