jika melihat soal seperti ini maka cara penyelesaiannya menggunakan jumlah dari deret aritmatika ingat kembali bahwa rumus jumlah deret aritmatika adalah sn = n per 2 dikali 2 a + n min 1 kali B dengan a adalah suku pertama dari deret tersebut berarti kita punya di sini n = 12 x 12 = 168 dan bedanya adalah 2 berarti menggunakan rumus deret aritmatika kita akan memperoleh 168 = 12 dibagi 2 dikali 2 a ditambah kurung buka 12 kurang 1 * 2 jaket operasikan maka akan mendapatkan 168 = 6 x 2 A + 11 x 2 lalu kita jabarkan maka akan dapatkan jika 168 dibagi 6 Maka hasilnya 28 = 2 A + 22 b 2 A = 6 dan a = 3 berarti jawabannya adalah yang c sampai jumpa di pertanyaan berikutnya