• Matematika
  • GEOMETRI Kelas 9 SMP
  • KESEBANGUNAN DAN KONGRUENSI
  • Pemecahan masalah yang melibatkan kesebangunan dan kekongruenan

Video solusi : Sebuah pohon dibidik menggunakan klinometer dan sudut elevasi (sudut bidikannya) dikunci pada angka 45 sehingga pembidiknya yang harus menyesuaikan arah bidikannya tepat di puncak pohon. Jika tinggi mata pembidiknya 170 cm dan jarak pembidik itu ke kaki pohon 26,3 m, tentukan tinggi pohon.

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!