• Matematika
  • ALJABAR Kelas 7 SMP
  • PERSAMAAN DAN PERTIDAKSAMAAN LINEAR SATU VARIABEL
  • Menyelesaikan Pertidaksamaan Linear Satu Variabel (PtLSV)

Video solusi : Perhatikan pertidaksamaan berikut. 2x + 5(7 - 2x) >= 3 Penyelesaian untuk x pada pertidaksamaan tersebut adalah ... A> x >=8 B. x >=8 C. x>= 4 D. x<= 4

Teks video

disini kita memiliki sebuah pertidaksamaan yaitu 2 x ditambah 5 x 7 dikurang 2 x besar dari sama dengan 3 maka dari sini kita akan mencari nilai x yang memenuhi pertidaksamaan tersebut terlebih dahulu kita akan operasikan perkalian maka 2x selanjutnya 5 * 7 hasilnya + 3550 X min 2 x hasilnya Min 10 besar dari atau sama dengan 3 dan selanjutnya untuk 2 X dikurang 10 x kita dapatkan Min 8 x rambutnya di sini 35 kita pindahkan ke ruas kanan maka menjadi negatif 3 dikurang35 dari sini kita dapat itu Min 8 x besar dari atau sama dengan minus 32 Nah dari sini ke dua ruas kita masing-masing bagi Min 8 sehingga karena kita bagi dengan min 8 kita bagi dengan negatif maka tandanya akan berubah sehingga kita dapatkan nilai x nya yaitu X kecil dari atau sama dengan min 32 per 8 hasilnya 4 sehingga dari sini kita dapat nilai x yang memenuhi pertidaksamaan berikut adalah x kecil dari atau sama dengan 4 maka jawaban yang tepat nya adalah Dek sampai jumpa di video selanjutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing