• Matematika
  • PROBABILITAS Kelas 12 SMA
  • Peluang Wajib
  • Permutasi

Video solusi : Sebuah mesin percetakan akan dioperasikan oleh lima orang yang berbeda, yaitu Feri, Gindra, Hari, Ipul, dan Jajang. Lima orang ditugaskan secara bergiliran. Jika Feri dan Ipul selalu mendapatkan giliran kedua dan keempat, maka banyak susunan giliran yang dapat dibentuk adalah ....

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!