• Kimia
  • Kimia Organik Kelas 12 SMA
  • Benzena dan Turunannya
  • Kegunaan Benzena dan Turunannya

Video solusi : Berikut ini beberapa senyawa turunan benzena yang dapat dimanfaatkan dalam kehidupan: (1) asam benzoat (3) fenol (2) anilin (4) stirena Senyawa yang digunakan untuk pengawet makanan dan disinfektan berturut-turut terdapat pada nomor ....

Teks video

Halo Kapten jika kita menemukan soal seperti ini maka kita harus paham terlebih dahulu di sini merupakan soal tentang kegunaan senyawa benzena dan turunannya. Jadi disini Berikut ini beberapa senyawa turunan benzena yang dapat dimanfaatkan dalam kehidupan senyawa yang digunakan untuk pengawet makanan dan desinfektan berturut-turut terdapat pada nomor berapa Jadi yang pertama disini asam benzoat strukturnya adalah seperti ini sini ada gugus c. O o h asam benzoat ini merupakan strukturnya jadi dimanfaatkan sebagai bahan baku pengawet Selain itu asam benzoat juga dimanfaatkan sebagai bahan baku pembuatan fenol fenol di sini Lalu yang kedua itu adalah senyawa anilin yaitu strukturnya seperti ini di sini ada gugus nh2. Nah ini namanya anilin atau amino benzena jadi fungsi anilin itu untuk bahan baku zat warna diazo. jadi bahan baku zat warna diazo selanjutnya sebagai bahan bakar roket Kalau yang ketiga itu adalah fenol strukturnya seperti ini di sini ada Oh ini namanya fenol atau hidroksi benzena yang fungsinya adalah untuk disinfektan. lalu sebagai zat antiseptik dan juga di sini berfungsi sebagai bahan baku pembuatan plastik bakelit Ngapain jutnya yang keempat adalah stirena strukturnya seperti ini. jadi di sini ada bensin lalu di sini ada CH di sini udah babon CH2 ini merupakan struktur dari stirena na fungsi dari stirena sendiri itu kegunaannya berbagai macam yaitu bahan baku pembuatan plastik lalu yang kedua adalah bahan baku pembuatan karet sintetis disini karet sintetis nanya ditanya pada soal senyawa mana yang digunakan untuk pengawet makanan dan desinfektan pengawet makanan ini yaitu asam benzoat dan disinfektan itu adalah fenol disini sehingga Jawaban 1 dan 3 disini tekan pembahasan soal pada kali ini sampai jumpa pada pembahasan berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!