• Matematika
  • PROBABILITAS Kelas 12 SMA
  • Peluang Wajib
  • Peluang Kejadian Tunggal

Video solusi : Seorang peneliti ingin mengetahui tingkat kecerdasan dari seluruh kelas XII di SMA Bina Bangsa. Kelas XII terdiri atas 5 kelas, yaitu XII A, XII B, XII C, XII D, dan XII E. Setiap kelas terdiri atas 35 siswa. Peneliti itu yakin bahwa hanya dengan meneliti kelas XII C saja, tingkat kecerdasan seluruh kelas XII dapat diketahui. Tentukana. ruang sampel dan banyak anggota pada percobaan itu;b. banyak sampel.

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!