• Matematika
  • KALKULUS Kelas 11 SMA
  • Turunan
  • Turunan Fungsi Aljabar

Video solusi : Diketahui f(x)=3x^2+kx-15 . Jika f'(6)=40 , nilai k adalah ....

Teks video

jika melihat soal seperti ini kita menggunakan rumus turunan fungsi fx = rumus turunannya adalah F aksen x = k efisiensi kita kalikan dengan pangkat menjadi n x pangkat n kurangi 1 diketahui FX = 3 x kuadrat ditambah x dikurangi 15 maka F aksen x = 3 x 26 x ^ nya berkurang 16 x 2 dikurangi 11 ditambah turunan KX adalah kita hilangkan menjadi k sedangkan turunan konstanta adalah 0 kemudian di soal Diketahui f aksen 6 = 40 x 6 = 40, maka kita substitusi 6 nya kedalam X sehingga menjadi 6 dikali 6 + k = 46 * 6 36 + k = 40 maka k = 40 dikurangi 36 hasilnya adalah 4 jawaban yang B sampai jumpa di pertanyaan berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing