• Matematika
  • STATISTIKA Kelas 12 SMA
  • Statistika Wajib
  • Simpangan Baku

Video solusi : Simpangan baku dari data 32, 35, 33, 32, 35, 36, 34, dan 35 adalah ....

Teks video

Jika kita mendapatkan soal seperti ini di sini ditanyakan yaitu simpangan baku, maka untuk pertamanya kita dapat menghitung rata-rata nya terlebih dahulu di sini rata-rata adalah jumlah sisi dibagi dengan n n adalah jumlah banyak Data maka di sini untuk rata-rata adalah Eki nya yaitu 32 + 35, + 33, + 32, + 35, + 36, + 34 dan + 35 dibagi untuk n yah di sini 12345678 patient di sini adalah 8 lalu kita jumlah disini hasilnya adalah 272 dibagi 8 yaitu 34. Selanjutnya dapat kita mencari simpangan bakunya dengan menggunakan rumus akar dari x i dikurang dengan rata-ratanya pangkat 2 dibagi dengan n maka di sinikita masukkan ke dalam rumus itu untuk x i n e 32 32 34 yaitu min 2 min 2 pangkat dua yaitu 4 lalu di sini 3535 dikurang 34 yaitu 11 ^ 2, yaitu 1 hal 33 dan 34 itu min 1 min 1 pangkat dua yaitu 1 * 32 dikurang 34 yaitu min 2 min 2 pangkat dua yaitu 4 * 3535 dikurang 34 itu 11 ^ 2 yaitu 1 Halo 3636 dikurang 34 itu 22 ^ 2 yaitu 4 34 34 yaitu nol maka di sini 035 34 itu 11 ^ 2 yaitu 1 k di sini dapat hasil seperti ini dibagi dengan n ini adalah 8Maka apabila kita jumlah disini yaitu 16 per 18 dibagi 8 yaitu 2 berarti disini hasilnya adalah √ 2. Ciri jawabannya adalah B sampai jumpa di Solo

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing