• Matematika
  • GEOMETRI Kelas 11 SMA
  • Transformasi
  • Transformasi dengan Matrix

Video solusi : Titik B ditransformasikan terhadap matriks (1 3 -2 4) menghasilkan titik B'(-7,-6). Koordinat titik B adalah....

Teks video

untuk mengerjakan soal ini kita harus ingat jika kita memiliki titik a yang biasa itu x koma y maka untuk membuat matriks dari titik A ini menjadi matriks A ditulis dalam bentuk x y seperti ini lalu jika matriks A ini ditransformasikan terhadap suatu matriks misalkan t hasil dari transformasi itu biasa kita sebut a aksen matriks A aksen ini dapat didapatkan dengan cara mengalikan matriks transformasinya matriks dikalikan dengan matriks awalnya matriks A yang tadi pada soal ini diketahui titik B ditransformasikan terhadap suatu matriks misalkan disini matriks t yaitu 13 - 24 menghasilkan titik B aksen yaitu min 7 koma min 6 Jika kita buat ke dalam bentuk matriks B aksenAkan menjadi min 7 min 6 seperti ini lalu kita diminta untuk mencari koordinat titik B koordinat titik B yaitu saya misalkan x koma Y di sini maka matriks dari titik B adalah X Y seperti ini maka berdasarkan rumus B aksen akan sama dengan matriks transformasi nyate dikali dengan matriks b. Maka sekarang kita punya di sini min 7 min 6 matriks transformasi nya adalah 13 Min 24 Kali kan dengan matriks B yaitu x y sekarang min 7 min 6 = kita ingat perkalian dari matriks dari 1 dikali kolom 11 * x + 3 x y lalu baris 2 kolom 1 menjadi minus 2 xditambah 4 x y maka sekarang kita memiliki min 7 = x + 3 Y dan min 6 = min 2 x ditambah 4 y kita diminta untuk mencari X dan y nya maka kita dapat menggunakan metode eliminasi dan substitusi yang atas ini saya kalikan dengan 2 yang bawahnya C kalikan dengan 1 untuk menyamakan koefisien dari x nya menjadi Min 14 = 2 x + 6 y min 6 = min 2 x ditambah 4 y sekarang kita jumlahkan untuk menghilangkan X menjadi min 20 = 10 y maka y = min 20 per 10 hasilnya adalah minus 2 lalu kita substitusikan y ke persamaan awalpersamaan yang ini maka akan menjadi min 7 = x + 3 x min 2 min 7 = x + min 6 maka X = min 7 + 6 hasilnya adalah min 1 sekarang kita sudah memiliki X dan y nya maka titik B yaitu titik x koma y adalah min 1 koma min 2 maka jawabannya adalah C sampai jumpa di pembahasan soal selanjutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing