Disini kita punya pertanyaan tentang barisan dan deret ya. Jadi di sini pertumbuhan bakteri ini mengikuti pola barisan geometri di setiap 2 jam sekali. Bakteri ini berkembang biak menjadi 4 kali lipat dari jumlah bakteri sebelumnya. Nah di sini pada pukul 7 mula-mula bakteri ada 16 kita ingin menentukan jumlah bakteri pada pukul jam 17 kita misalkan dulu kalau misalkan dulu un ini menyatakan menyatakan banyaknya bakteri banyaknya bakteri pukul pukul 7 2 jam ya. Jadi artinya disini kita tahu bahwa aku 0 artinya adalah banyaknya bakteri pukul 7Tujuh ini adalah 16 yang lalu yang kita ketahui bahwa bakteri di saat N + 1 12 jam. Setelahnya ini akan menjadi 4 kali lipat dari bakteri di 2 jam sebelumnya ya artinya UN + 1 dibagi UN yang kita kenal dengan rasio ini adalah 4 di sini. Soalnya 16 ya ini artinya suku pertama kita maka dari itu gue end kita ini adalah 0 * R pangkat n ya maka dari itu kita ingin menentukan bakteri 17.00 itu saat pukul 7 plus 10 jam sehingga kita punya pin-nya yang ingin kita cari adalah 5 itu kita ingin mencari suku ke-5 yang ada16 * 4 ^ 5 yaitu adalah 16 itu 2 ^ 4 kita tahu 4 adalah 2 kuadrat dipangkatkan 5 perlu kita ingat bahwa dipangkatkan B dipangkatkan lagi C ini adalah a dipangkatkan b. * c lalu kita ingat juga a dipangkatkan m dikali a pangkat n ini = a ^ m + n ya kita disini peroleh 2 ^ 4 * 2 ^ 10 * 2 ^ 4 + 10 ^ 14 yang adalah 16.384 bakteri sekian sampai jumpa di Pertanyaan selanjutnya