Ini kita memiliki pertanyaan mengenai deret bilangan pada deret ini kita diberikan suatu syarat-syarat tertentu untuk deretnya maka pertama-tama kita harus Tuliskan syarat-syarat yang lalu kita akan hitung Bagaimana jumlah bakteri setelah 3 hari maka pertama-tama disini kita lihat bahwa setiap setengah hari bakteri membelah diri menjadi dua maka disini kita akan Tuliskan setiap setengah hari maka dikali 2 selanjutnya di sini Kita juga mendapatkan jika pengamatan bakteri ada 16 maka kita Tuliskan di sini 16 pada hari ke-0 dan tiap 2 hari 1/4 dari jumlah bakteri mati maka disini adalah tiap 2 maka dia kita kurangi dengan seperempat di mana ini itu adalah Jumlah bakteri Nya maka disini kita hitung saja. Berapa banyak tab yang kita perlukan? Mencapai 3 hari dimana setiap itu berisi setengah hari maka dari nol lalu setengah lalu 1 lalu satu setengah Lalu 2 lalu dua setengah dan baru yang ke tiga hari yang ketiga maka selanjutnya disini kita akan mengisi tabel di sini maka berikutnya dari 16 kita akan kalikan dengan 2 menjadi 32 lalu kita kalikan dengan 2 lagi menjadi 64 dikalikan dengan 2 lagi menjadi 128 dan kita kalikan 2 lagi menjadi 256 Di mana kalian lihat di sini pada hari kedua atau 32 hari itu akan berkurang 1 per 4 n, maka di sini nilainya akan menjadi 256 dikurangi 1 per 4 dari 256 atau disini kita dapat Tuliskan 1 dikurangi 1 per 4 itu adalah 3 per 4 maka kita Tuliskan 3 per 4 x 256 singgah disini nilainya adalah 192 dari bakterinya. maka untuk melanjutkan ke step yang berikutnya kita akan mengalikan dari yang 192 disini maka dari 192 kita kalikan dengan 2 nilainya akan menjadi 384 dan kita kalikan dengan 2 lagi nilainya akan menjadi 768 maka pada hari ketiga kita akan dapati 768 bakteri atau sampai jumpa di pertanyaan berikutnya