Video solusi : Perhatikan tabel data titik didih dua larutan dalam pelarut yang sama berikut.
Zat terlarut Konsentrasi Titik didih
X (nonelektrolit) 3 m 101,56 C
Y (elektrolit terner) 1 m 101,56 C
Derajat ionisasi larutan Y dan nilai K_(b) berturut-turut adalah ....