• Kimia
  • Kimia Fisik dan Analisis Kelas 12 SMA
  • Sifat Koligatif Larutan
  • Sifat Koligatif Larutan Elektrolit

Video solusi : Untuk menurunkan titik beku 500 g air menjadi -0,525 C; jumlah asam asetat dengan derajat ionisasi 5% yang harus dilarutkan adalah ... (K air = 1,86 C m^-1 dan Mr CH3COOH = 60)

Teks video

halo friend pada soal diketahui untuk menurunkan titik beku 500 gram air menjadi minus 0,525 derajat Celcius maka jumlah asam asetat dengan derajat ionisasi 5% ditanya Masa dari asam asetat di mana sama asetat merupakan elektrolit lemah sehingga dia terurai menjadi ch3coo minus dan plus di mana derajat ionisasi untuk asam lemah yaitu dari nol hingga kurang dari 1 sehingga arti dari 5% adalah 5 per 100 diperoleh 0,05 molaritas dikali dapat kita jabarkan bahwa 0 dikurangi p f = KX di kali massa terlarut di Mr dikali 1000 per massa pelarut dikali 1% min 1 dikali dengan angka sehingga 0 dikurangi 0,525 = 1,86massa terlarut per 60 dikali 1000 per 500 dikali 1 + 2 min 1 dikali 0,05 sehingga diperoleh massa terlarut = 8,06 gram soal ini adalah sampai jumpa di soal berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!