Video solusi : Proses pembuatan meja diproses melalui 2 tahap, yaitu tahap pengolahan dan finishing. Setelah tahap pengolahan bahan menjadi model meja kemudian dilakukan tahap finishing. Pada tahap finishing, model meja yang terbentuk dipoles menjadi meja yang siap dijual. Proses dalam tahap pengolahan mengikuti fungsi f(x) = 3x - 70 dan tahap finishing mengikuti fungsi g(x) = x^2. Jika tersedia bahan 50 lembar kayu, banyak meja yang dapat dibuat sebanyak ....