• Fisika
  • Statika Kelas 11 SMA
  • Keseimbangan dan Dinamika Rotasi
  • Momen Inersia

Video solusi : Suatu benda mempunyai momen inersia 2 kg m^2 dan berotasi pada sumbu tetap dengan kecepatan sudut 1 rad/s. Berapa momentum sudut benda tersebut?

Teks video

Halo Google Friend di sini ada pertanyaan tentang momentum sudut diketahui di soal bahwa suatu benda mempunyai momen inersia atau kg m kuadrat yang berotasi pada sumbu tetap dengan kecepatan sudut atau Omega = 1 Radian per sekon yang ditanyakan yaitu besar momentum sudut atau l. Soal ini diselesaikan dengan rumus pada momentum sudut yaitu l = x Omega = 2 * 1 = 2 kg m kuadrat per sekon jadi besar momentum sudut benda = 2 kg m kuadrat per sekon sampai jumpa di soal berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!