• Matematika
  • GEOMETRI Kelas 11 SMA
  • Transformasi
  • Dilatasi (Perkalian)

Video solusi : Titik D(-2, -1) didilatasikan dengan faktor skala k terhadap titik pusat (0, -3) menghasilkan titik D'(4,-7). Nilai k yang memenuhi adalah . . . .

Teks video

jika menemukan salat seperti ini perlu kita ingat bahwa jika kita memiliki titik D dengan koordinat x koma y lalu kita dilatasi kan terhadap titik p Dimana titik p memiliki koordinat A koma B dengan faktor skala k akan menjadi D aksen dengan koordinat x aksen y aksen adalah a yaitu titik x pada titik p ditambah dengan K faktor skalanya di X dengan x min a sedangkan rumus dari y aksen = B yaitu titik y dari titik p ditambah dengan K X dengan y min blalu di sini kita memiliki titik D dengan koordinat min dua koma min 1 lalu kita dilatasi kan terhadap titik p Dimana titik p ini memiliki koordinat 0 koma min 3 dengan faktor Skala yang tidak kita ketahui kita misalkan k menjadi D aksen nya yaitu 4 koma min 7 dan untuk mencarikan nya kita masukkan ke dalam rumus nya dimana x aksen = a ditambah dengan K X dengan x min a x aksen adalah 4 = 10 ditambah dengan K X dengan x nya itu min 2 dikurangi dengan namanya yaitu 0 atau sama dengan 4 = min 2 k jadi Kak adalah min 2 lalu kita cek menggunakan y aksen di mana y aksen = b + k x dengan y min b c aksen adalah minus 7 samayaitu min 3 ditambah dengan kawannya X Y nya yaitu min 1 dikurangi dengan b min 3 + 3 = min 7 = min 3 + dengan min 1 + 3 adalah 2 k lalu kita pindah ruas min 3 nya menjadi 4 = 2 Ca = min 2 jadi nilai k yang memenuhi adalah minus 2 atau jawabannya adalah B sampai jumpa di soal berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing