• Matematika
  • Aljabar Kelas 10 SMA
  • Pertidaksamaan Rasional dan Irasional Satu Variabel
  • Pertidaksamaan Rasional

Video solusi : Sebuah benda ditembakkan vertikal ke atas dari tanah dengan kecepatan awal 20 m/s. Jarak d (dalam meter) di atas tanah setelah t sekon (hambatan diabaikan) dirumuskan d=112t-16t^2. Selang waktu pada saat benda berada pada ketinggian 160 m atau lebih di atas tanah adalah ...

Teks video

apabila menemukan soal seperti ini diketahui pada soal itu yang ini D = 112 t dikurang 16 x kuadrat Lalu pada saat dikasih tahu bahwa selang waktu pada saat benda berada pada ketinggian 160 m atau lebih berarti yang diminta adalah dengan a lebih besar sama dengan 160. Nah ini kita ubah jadi 112 X dikurang 16 x kuadrat lebih besar sama dengan 160 jadinya MIN 16 x kuadrat ditambah 112 t 160 nya Kita pindah ruas sebelah kiri jadinya Min 160 lebih besar sama dengan nol kemudian ini semua kita kali Biar Mi 16 t kuadrat nya jadi positif jadinya 16 t kuadrat dikurang 112 t ditambah 160 X minus tandanya berubah dari lebih besar sama dengan jadi lebih kecil sama dengan nol kemudian ini semua kita bagi sama 16 jadinya P kuadrat dikurangi 7 T + 10 lebih kecil = 0 Nikita faktor in Didinya t dikurang 5 sama t kurang 2 lebih kecil sama dengan 0 tidak dapat teh satunya adalah 5 lalu teh lainnya atau keduanya adalah 2 juta kita buat garis bilangan yang terdiri dari dua titik itu 2 dan 5 tapi yang disindir tandanya ada sama dengannya jadinya titik-titiknya kita isi seperti ini kemudian kita tentuin daerah yang positif dan daerah yang negatif. kita mulai uji dari daerah yang paling kiri dulu itu yang di sini kita coba masukin angkanya 0ke pertidaksamaan yang ini kalau kita masukin 0 jadinya 0 dikurang 7 x + 10 maka sifatnya disini positif Karena + 10 cara mudah kita tahu bahwa ini sifatnya selang-seling itu + Min Plus atau bisa juga kita buktikan contoh kita ambil titik di sini kita misalkan aja 3 kalau kita masukin 3 ke pertidaksamaannya jadinya 3 kuadrat 9 dikurang 7 x 31 ditambah 10 hasilnya nanti min 2 maka jadinya minus Vallen di sebelah kanan misalkan kita ambil angkanya 10 Jadinya 10 kuadrat dikurang 7 x 10 + 10 nanti hasil positif kemudian yang diminta adalah lebih kecil sama dengan nol berarti darah yang diambil adalah daerah yang bersifat negatif maka dari sini bisa kita simpulkan bahwa jawabannya adalah 2 lebih kecil = t lebih kecil sama dengan 5 yaitu pilihan yang B sampai bertemu pada pembahasan soal selanjutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!