Halo adik-adik disini soal tentang volume kubus yaitu 4096 liter dan ditanyakan panjang rusuknya berapa sentimeter Soal Masih muda ya kita masih bisa nih Yang pertama adalah kita ingat dulu untuk rumus volume kubus yaitu s * s * s. Nah ini ada ya situ sebagai panjang rusuknya. Nah di sini berarti tinggal kita alihkan ya sekalian sekalian s dan sebelum kita kalikan kita ingat lagi Adek untuk masalah satuannya disini siapanya l nih panjang rusuknya satuannya cm. Berarti kita harus mencermati ini kalau l kan nggak mungkin nanti jadi cantik sekarang kita lihat dulu di tangga satuan nah disini kita punya tangga satuan liter itu akan sama dengan DM Ya artinya 1 liter itu sama saja dengan 1 DM titik yang kata lain di sini nanti satuan dari panjang rusuknya itu Jessie Qatar sekarang kita itu sama-sama dulu untuk rumus volumenya itu adalah s * s * s adalah x ^ 3 ya karena perkalian secara berulang. Nah volumenya sudah diketahui yaitu 4096 = x ^ 3 ya. Caranya kita akar pangkat ya nggak es nya adalah a pangkat 3 b pangkat 3 c pangkat 3 dari 4096 Nah sekarang untuk mencari akar pangkat 4096 ada animasinya dia sekarang ya tentunya masih ya pertama kita bagi dulu bilangan yang menjadi 3 angka dari belakang Mi 123 nanti kita bagi seperti ini kemudian kita fokus di angka yang terakhir itu angka 6 ya Dedek ya tugas kita adalah mencari jangan yang kalau dipangkatkan tiga satuannya yaitu angka 6. Nah sekarang kita cari dulu ya satu-satu ya dari 1 sampai 9 x ^ 3 Y ^ 6 berapa kita mulai dari bilangan 1 dulu kalau 1 ^ 3 ini kan = 1 * 1 * 1 ya dek ya tadi atuh kalau 2 berarti 2 * 24 * 2 lagi itu 866 nih kita cari sampai renang dan ternyata setelah kita Urutkan di sini senam yaitu adalah 6 ^ 3 ya dek ya maka disini kita tulis 6 nah, kemudian kita cari bilangan yang paling depan kita punya 4 nah, Berarti kita cari bilangan yang dipangkatkan 3 mendekati 4 ada nggak disini yang paling mendekati 4 dia cuman 1 ^ 3 * 2 ^ 3 sudah lebih dari 4 hingga disini kita tulis atuh artinya untuk akar pangkat 3 dari 4096 adalah 16 Y di sini Kita sudah ketemu untuk panjang rusuknya atau Aceh ya ingat satuannya di sini tadi masih apa adik-adik ya DM ya masih DM artinya untuk es nya disini 16 DM tugas kita adalah mengubah ke yang ditanyakan yaitu cm Masih kerja dari DM ke cm tadi Berarti turun 1 artinya kalau cuman turun 1 dikali dengan 10 hingga 16 kita kalikan dengan 10 maka esnya itu adalah 160 cm. Wah kita sudah berhasil untuk menyelesaikan soalnya jawabannya yaitu 160 cm tetap semangat belajar adek-adek dan sampai jumpa di soal berikutnya.