• Matematika
  • ALJABAR Kelas 10 SMA
  • Sistem Persamaan Linear
  • Sistem Persamaan Linear Dua Variabel

Video solusi : Diketahui sistem persamaan 4^x+5^y=6 4^(x/y)=5 Nilai (1/x)+(1/y)=...

Teks video

Halo friends, pada soal ini kita diberikan sistem persamaan dan kita diminta untuk mencari nilai dari 1 x ditambah 1 per y untuk menyelesaikan soal ini berarti kita harus ingat beberapa sifat terkait bentuk logaritma yang mana kalau misalkan kita punya a pangkat b = c. Maka ini dapat kita ubah bentuknya menjadi bentuk logaritma menjadi a log c. = b. Lalu kalau misalkan kita punya a log b ditambah a log C maka ini = a log b dikali C lalu kalau misalkan kita punya dapat kita Ubah menjadi 1 per B log a selanjutnya perlu kita ingat juga bahwa jika a ^ b yang dipangkatkan dengan CIni sama saja dengan a pangkat b. Dikalikan C di sini kita punya 4 ^ X per y ini = 5 yang mana Kalau kedua ruasnya ini sama-sama kita pangkat kan y maka kita akan peroleh di sini 4 ^ X per y z x y z = 5 ^ Y yang mana di sini hanya bisa sama-sama kita coret sehingga kita akan punya 4 ^ x ini = 5 ^ y selanjutnya bisa kita substitusikan nilai dari 4 pangkat x yang sama dengan 5 pangkat y ini ke 4 x + 5 ^ y = 6 berarti ini akan menjadi 5 pangkat min + 5 ^ y = 6 berarti di siniada 2 buah 5 ^ y Berarti bisa kita tulis 2 * 5 ^ y = 6 untuk kedua ruasnya bisa sama-sama kita bagi dengan dua Kita kan punya 5 ^ y = 3 berdasarkan bentuk logaritma yang ini dari pangkat menjadi bentuk logaritma dapat kita tulis 5 ^ y = 3 ini menjadi 5 log 3 = Y selanjutnya bisa kita substitusikan 5 ^ y = 3 ke 4 pangkat x = 5 ^ y Berarti 4 ^ x nya ini = 3 kembali berdasarkan bentuk pangkat menjadi logaritma berarti kita akan punya dari sini 4 log 3 ini sama denganjadi untuk 1 per x ditambah 1 per Y nya ini sama dengan 1 per x nya disini adalah 4 log 3 + 1 per Y nya berarti di sini ya ini adalah 5 log 3 sifat Logaritma yang ini berarti kita akan punya ini = 3 log 4 + 3 log 5 lanjutnya menggunakan sifat yang ini berarti kita akan punya ini = 3 log 4 x 5 berarti ini = 3 log 20 yang mana Berarti jawabannya sesuai dengan pilihan yang B demikian untuk soal ini dan sampai jumpa di soal berikut

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!