• Matematika
  • ALJABAR Kelas 10 SMA
  • Sistem Persamaan Linear
  • Sistem Persamaan Linear Tiga Variabel

Video solusi : Santi membeli 1 kg apel, 1 kg mangga, dan 1 kg buah naga seharga Rp68.000,00. Wida membeli 2 kg apel, 4 kg mangga, dan 3 kg buah naga seharga Rp187.000,00. Doni membeli 2 kg apel, 3 kg mangga, dan 2 kg buah naga seharga Rp151.000,00. Jika Pak Setia membeli 10 kg apel, 20 kg mangga, dan 15 kg buah naga untuk dijual kembali, jumlah uang yang harus dibayarkan Pak Setia jika pedagang buah memberi potongan harga sebesar 10% adalah .....

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing