di sini ada pertanyaan tentang perkalian bentuk aljabar diberikan 7 P dikali dengan minus 3 PQ dikali dengan s2qr kita akan kalikan bentuk negatif dengan negatif terlebih dahulu minus dikali minus batik akan menjadi plus lalu 7 kita kalikan dengan 3 dikali 2 menjadi 7 dikali 6 yaitu 42 lalu kita lihat P dikali P akan menjadi P kuadrat lalu Q dikali Q akan menjadi Q kuadrat yang terakhir ada R mati hasilnya adalah 42 P kuadrat Q kuadrat R berarti pilihannya adalah D sampai jumpa di pertanyaan berikutnya