• Matematika
  • GEOMETRI Kelas 12 SMA
  • Dimensi Tiga
  • Jarak Titik ke Garis

Video solusi : Sebuah balok ABCD.EFGH memiliki panjang 8 cm, lebar 4 cm, dan tinggi 6 cm. Tentukan jarak antara titik A dengan garis FH.

Teks video

jika kita menemukan soal seperti berikut, maka kita buat garis tegak lurus yang menghubungkan titik a dengan garis FH dan kita misalkan titik tengah dari garis FH tersebut dengan titik a maka panjang garis inilah sebagai Jarak antara titik a dengan garis selanjutnya untuk mendapatkan panjang garis oa kita bentuk segitiga sebagai berikut dan kitab tahu bahwa panjang garis y = setengah dari panjang garis G maka panjang garis y = setengah dikali dengan akar 8 kuadrat ditambah dengan 4 kuadrat = setengah dikalikan dengan akar 80Atau sama dengan setengah dikalikan dengan 4 √ 5 maka panjang garis yaitu = 2 √ 5 cm. Selanjutnya kita dapat mencari panjang garis oa yaitu akar dari 6 kuadrat ditambah dengan 2 akar 5 dikuadratkan yaitu = akar dari 36 + dengan 20 = √ 56 yaitu = yaitu 2 akar 14 cmsehingga jarak antara titik a dengan garis FH adalah 2 √ 14 cm sampai jumpa di Pertanyaan selanjutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing