• Kimia
  • Kimia Fisik dan Analisis Kelas 12 SMA
  • Sifat Koligatif Larutan
  • Kenaikan Titik Didih

Video solusi : Kenaikan titik didih larutan glikol 20% (Mr =62 dan .K_(b)=0,52) adalah... { ) C . a. 1,8 d. 2,5 b. 2,0 e. 3,6 c. 2,1

Teks video

Haikal friend jadi di video kali ini kita akan membahas mengenai soal kenaikan titik didih larutan glikol 20% dengan MR 62 dan KB nya 0,52 adalah asumsikan massa dari larutan yaitu 100 gram, maka 20% glikol artinya masa glikol = 20 gram dalam 100 gram larutan nya massa air ditentukan dengan cara massa larutan dikurang massa NaOH 100 dikurang 20 maka massa airnya adalah 80 gram kita cari terlebih dahulu molalitasnya yaitu dengan cara massa dibagi Mr dikali 1000 dibagi P itu massa pelarut atau air maka 20 dibagi 62 dikali 1000 dibagi 880 maka molalitasnya 4,03 molal disini kita cari kenaikan titik didihnyaTB = KB dikali m 0,52 * 403 maka kenaikan titik didihnya adalah 2,096 derajat Celcius atau kita bulatkan menjadi 2 koma 1 derajat Celcius jawabannya adalah yang c. Sampai jumpa pada soal berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing