• Matematika
  • TRIGONOMETRI Kelas 11 SMA
  • Persamaan Trigonometri
  • Persamaan Trigonometri

Video solusi : Jika 0<x<90 maka nilai x yang memenuhi persamaan sec x+cos x=2 1/2 adalah ...

Teks video

disini kita ada soal trigonometri jika 0 derajat lebih kecil dari X lebih kecil dari 90 derajat maka nilai x yang memenuhi persamaan second x + cos x = 2 setengah adalah disini ada persamaan trigonometri kita perlu ingat bahwa second x = 1 per cos X kemudian kita perlu ingat juga rentang nilai x yang diberikan untuk nilai x dari 0 derajat sampai 90 derajat kita punya 0 lebih kecil dari cos X lebih kecil dari 1 Sekarang kita tulis ulang persamaan trigonometri. second x + cos x = 2 setengah dua setengah kita Ubah menjadi pecahan biasa yaitu 5 per 2 tekan X kita Ubah menjadi 1 per cos X jadi satu per cos x ditambah cos X = 5 per 2 disini kita bisa lihat bahwa nilai cos tidak bernilai nol jadi kita boleh mengalikan kedua ruas dengan cos X sekarang 1 + cos kuadrat x = 5 per 2 x cos X kemudian kita kalikan kedua ruas dengan 2 jadi 2 + 2 cos kuadrat x = 5 x kita lanjutkan 2 cos kuadrat x + 2 dikurang 5 cos X = 0 kemudian 2 cos kuadrat X kurang 5 cos X tambah 2 sama dengan nol sekarang kita punya persamaan kuadrat lalu kita bisa faktorkan menjadi 2 cos X dikurang 1 dikali cos X kurang 2 = 0 dari sini kita punya 2 kasus di mana 2 cos X kurang 1 = 0 atau cos X kurang 2 = 0 Jadi salah satu bernilai 0 sudah cukup. kita lanjutkan disini kita dapat cos X = setengah lalu di sini cos x = 2 kita perhatikan bahwa cos x = 2 itu tidak mungkin karena nilai cos X paling besar 1 sekarang kita perhatikan cos X = setengah lalu rentang nilai x berada di kuadran 1 jadi hanya ada satu solusi sudah jelas yaitu x = 60 derajat kita lihat pada pilihan jawaban D jadi jawabannya adalah D sampai jumpa di pertanyaan berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing