• Kimia
  • Kimia Fisik dan Analisis Kelas 11 SMA
  • Asam dan Basa
  • pH Asam Kuat, Basa Kuat, Asam Lemah, dan Basa Lemah

Video solusi : Larutan H2 SO4 0,02 M mempunyai harga H sebesar ... A. 2 B. 2-log 2 C. 2-log 4 D. 4-log 2 E. 4

Teks video

Hai kau keren ini terdapat pertanyaan mengenai larutan H2 so4 diketahui konsentrasi H2 so4 adalah sebesar 0,02 molar ditanyakan itu adalah harga H yang dimaksud adalah harga dari pH larutan kita ketahui bahwa itu merupakan salah satu dari asam kuat di mana tempat kita asumsikan bahwa dia terionisasi sempurna dimana H2 so4 nya terionisasi menjadi 2 H + + so4 2min sehingga dapat diketahui bahwa perbandingan dari H2 so4 adalah 1 banding 2 dimana disini Apabila diketahui bahwa konsentrasi dari larutan H2 so4 0,02 molar pada volume yang sama di sini kita ketahui bahwa konsentrasi H plus nya yaitu adalah sebesar dua kali lipatnya yaitu 0,04 molar dapat kita tulis 4 kali 10 pangkat min 2 molar dari kita dapat mencari nilai ph larutannya dimana itu dirumuskan dari konsentrasi H plus konsentrasi H + 4 kali 10 pangkat min 2 maka akan didapatkan nilai ph-nya yaitu sebesar 2 nilai 4 sehingga jawabannya benar untuk larutan H2 so4 0,02 molar harga ph nya adalah yaitu 2 nilai 4 sampai jumpa di tahun berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!